Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Beda Nasib Toyota Agya dan Daihatsu Ayla, Mana yang Lebih Value For Money?

Muhammad Ermiel Zulfikar - Jumat, 12 Juli 2019 | 18:25 WIB
Toyota Agya dan Daihatsu Ayla
Bangka Pos - Tribunnews.com
Toyota Agya dan Daihatsu Ayla

GridOto.com - Serupa tapi tak sama, mungkin itu yang menggambarkan nasib Toyota Agya dan Daihatsu Ayla setelah enam tahun menemani masyarakat Indonesia.

Keduanya merupakan mobil hasil kolaborasi PT Toyota Astra Motor (TAM) dan PT Astra Daihatsu Motor (ADM) di segmen kendaraan murah ramah lingkungan (LCGC).

Secara harga, Daihatsu Ayla diposisikan sedikit lebih murah ketimbang Toyota Agya, hal tersebut dilakukan untuk menyasar pasar yang lebih luas lagi.

Lantas, apakah itu secara otomatis membuat Daihatsu Ayla lebih value for money ketimbang saudara kembaranya? Nah, itu yang akan kami bahas kali ini.

(Baca Juga: Di Pasar Mobil Bekas, Toyota Avanza Masih Lebih Laris Ketimbang Daihatsu Xenia) 

Dalam parameter value for money, erat kaitannya antara harga jual serta apa yang didapat dari mobil tersebut.

Saat ini Daihatsu Ayla 1.2 R Deluxe A/T yang merupakan varian tertingginya dibanderol dengan harga Rp 151.850.000 juta on the road DKI Jakarta.

Daihatsu Ayla R Deluxe
Rianto Prasetyo
Daihatsu Ayla R Deluxe

Sementara Agya 1.2 TRD S A/T dibanderol Rp 5,5 juta lebih mahal yakni Rp 157.350.000 juta on the road DKI Jakarta.

Tapi dengan harga yang paling tinggi dibandingkan dengan kembarannya tersebut, ternyata Toyota Agya memiliki fitur yang sangat lengkap terutama fitur keselamatan.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa