Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Polisi Ringkus Begal Motor dan Penadah, Kaki Pelaku Ditembak Timah Panas

Ilham Fariq M - Sabtu, 6 Juli 2019 | 17:35 WIB
Satreskrim Polres Pasuruan, Jawa Timur meringkus 2 begal motor dan 6 penadah.
Facebook.com/IKL Nusantara
Satreskrim Polres Pasuruan, Jawa Timur meringkus 2 begal motor dan 6 penadah.

GridOto.com - Penangkapan para begal berlangsung pada Kamis (4/7/2019) kemarin oleh polisi dari Satreskrim Polres Pasuruan, Jawa Timur.

Dikutip dari Facebook IKL Nusantara, 2 pelaku begal motor dan 6 penadah diringkus.

Satu pelaku bahkan sampai ditembak kakinya karena melawan saat akan ditangkap.

Aksi pembegalan kian meresahkan pemotor yang pulang beraktivitas tengah malam.

(Baca Juga: Begal Motor Gunakan Cewek Cantik Sebagai Umpan, Ketahuan Sekuriti Langsung Digebukin)

Walaupun polisi sudah meringkus beberapa pelaku, aksi pembegalan kembali terjadi.

Komplotan begal yang ditangkap teridentifikasi sebagai Alvi Fahmi alias No (38), warga Kecamatan Rembang dan Paito (36) warga Kecamatan Gempol, Pasuruan.

Mereka ditangkap setelah mencuri motor Yamaha V-ixion nopol N 6928 TCL di rumah korban yang berada di Kecamatan Bangil.

HALAMAN SELANJUTNYA >>>>>

Editor : Eka Budhiansyah
Sumber : Motorplus Online

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jangan Abai, Ini Dampak STNK Tidak Diblokir Setelah Mobil Dijual

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa