Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Setel Jarak Main Kopling Motor Manual Agar Turing Lebih Aman

Uje - Senin, 3 Juni 2019 | 15:40 WIB
Setel jarak kopling
Dok Gridoto
Setel jarak kopling

GridOto.com - Melakukan penyetelan jarak main kopling manual sangat penting sebelum motor diajak turing turing jauh.

Saat menyetel tuas kopling jangan lupa perhatikan jarak mainnya.

Ini sangat berpengaruh pada kenyamanan dan keawetan mesin selama digunakan.

Penyetelan jarak main ini agar mencegah kopling menjadi selip akibat terus-menerus tertekan.

(Baca Juga: Cuma Modal Sabun Cuci Piring dan Bensin, Rantai Motor Kinclong)

"Untuk jarak main aman itu pabrikan menyarankan antara 10-20 mm menurut buku servis manual," bilang Fachrul mekanik senior Wings Honda di AHASS Mitra Jaya Kranji, Bekasi Barat.

"Sebetulnya jarak main ini tidak baku, tergantung dari masing-masing pengguna saja," terangnya.

"Jarak 10-20 mm dianjurkan supaya kopling tidak cepat selip," wanti Fachrul.

Apalagi untuk mereka yang sering meletakkan tangan di tuas kopling saat jalan.

(Baca Juga: Pilihan Susbstitusi Tensioner Buat Yamaha NMAX, Dijamin Lebih Paten!)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Alasannya Bikers di Bali Banyak Cari Honda Stylo 160 ABS Ketimbang Tipe CBS

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa