Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video Modifikasi Toyota Supra, HKS Lagi Sibuk Siapkan Part Khusus

Hikmawan M Firdaus - Rabu, 29 Mei 2019 | 18:23 WIB
Modifikasi Toyota Supra terbaru pakai part HKS
carscoops.com
Modifikasi Toyota Supra terbaru pakai part HKS

GridOto.com - Toyota Supra terbaru menjadi salah satu sportcar yang paling mencuri perhatian.

Banyak modifikator dan part after market langsung membuat produk khusus untuk Toyota Supra terbaru.

Termasuk salah satunya adalah HKS, yang tengah mempersiapkan beberapa part khusus untuk Supra terbaru ini.

Dari mesin, Supra ini telah dilengkapi dengan muffler baru yang sedang dikembangkan oleh HKS.

(Baca Juga: Usai Rilis Versi TRD, Toyota Kembali Bikin Supra Special Version. Cuma 24 Unit di Dunia)

Knalpot baru ini membuat mesin straight-six bersumber dari BMW memberikan karakter Supra lebih.

Untuk menopang Supra ini, HKS juga tengah menyiapkan suspensi terbaru mereka.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tembak Bos Rental di Tol Tangerang-Merak, 3 Anggota TNI AL Dituding Penadah Mobil Bodong

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa