Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sebelum Terlambat, Ini Pentingnya Melumasi Tutup Tangki Motor Sport

Isal - Senin, 20 Mei 2019 | 14:15 WIB
Cara Cegah Dan Atasi Tutup Tangki Yang Sulit Dibuka
Ruslan / GridOto
Cara Cegah Dan Atasi Tutup Tangki Yang Sulit Dibuka

GridOto.com - Tutup Tangki motor sport ternyata harus sering dilumasi.

Berbeda dengan rantai, melumasi tutup tangki menggunakan cairan penetran

Hal ini berlaku juga buat tutup tangki motor matic yang berada di luar jok.

Kalau terlambat bisa merepotkan seperti bikers yang satu ini.

(Baca Juga : Modal Per Honda Supra X 125, Sokbreker Yamaha NMAX Bisa Menjadi Empuk)

Namanya Putra, pengguna Yamaha New V-ixion Lightning yang mengalami tutup tangki macet.

"Awalnya enggak bakal disangka kalau tutup tangki motor saya macet. Kejadian ketika saya ingin isi bensin," ujar Putra kepada GridOto.com.

Karena tutup tangki macet dan sulit dibuka, Putra memaksa putar anak kunci.

"Akhirnya anak kunci saya patah di dalam dan tutup tangki enggak bisa dibuka," tambahnya melalui pesan singkat.

(Baca Juga : Bukan Cuma Oli Bocor, Ini Tanda-tanda Sokbreker Motor Harus Diganti)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Harga New Scoopy di Bali dan Jakarta Ternyata Ada Selisih Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa