Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tips Mudik Lebaran, Begini Cara Aman Saat Mobil Parkir di Rest Area

Ryan Fasha - Sabtu, 1 Juni 2019 | 09:00 WIB
tips mudik lebaran, posisi parkir mobil
Ryan/GridOto.com
tips mudik lebaran, posisi parkir mobil

GridOto.com - Bagi pengemudi yang mengalami kelelahan saat mengemudi di jalan tol bisa memanfaatkan rest area untuk beristirahat.

Rest area yang diperuntukkan untuk umum ini saat mudik pasti akan sangat penuh.

Nah, saat beristirahat di rest area parkir mobil juga harus dalam keadaan aman.

Dalam memarkir mobil dan meninggalkannya di tempat parkir pastikan semua pintu terkunci.

Ada baiknya juga memarkir mobil tidak jauh dari tempat beristirahat.

tips mudik lebaran, kondisi rest area
Ryan/GridOto.com
tips mudik lebaran, kondisi rest area

(Baca Juga : Ini 5 Tips Parkir Mobil yang Aman saat Berkunjung di Pameran Otomotif)

Hal ini agar mobil bisa terpantau dengan baik.

"Di dalam mobil jangan pernah meninggalkan barang bawaan dan jangan sampai barang bawaan yang penting terlihat dari luar kaca mobil, ini akan mengundang kejahatan," ucap Jusri Pulubuhu pendiri Jakarta Defensive Driving Consulting (JDDC).

Saat memarkir pun ada baiknya menjauh dari truk atau bus yang parkir.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kompak Dipakai Dalam Kota, Segini Harga Toyota Raize Per November 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa