Gridoto.com - Motor dengan sespan itu memang dijamin bisa tampil beda dan jadi pusat perhatian.
Nah, kalau butuh inspirasi motor custom bersespan, bisa pakai garapan Analog Motorcycles dari Honda CB550 satu ini.
Modifikasi ini sebenarnya enggak ribet-ribet banget, soalnya hanya lebih banyak fokus pada sespannya.
Sementara, motor Honda CB550 K tahun 1978 cuma mengalami restorasi agar bentuknya seperti aslinya.
(Baca Juga : Begini Jadinya Kalau Honda CB1000R Kepincut Sama Pesona Monkey 125)
Dengan tambahan sespan ini, CB550 ini jadi semakin mempesona karena nuansa klasiknya makin bertambah.
Apalagi dengan perpaduan warna putih dan biru muda dengan stripping hitam, makin menguatkan kesan retro.
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | bikeexif.com |
KOMENTAR