GridOto.com - Secara mengejutkan pembalap tim Suzuki Ecstar, Alex Rins berhasil mengalahkan Valentino Rossi untuk meraih podium pertama (15/04/2019).
Dengan hasil ini Alex Rins berhasil mencatatkan kemenangan pertamanya di kelas MotoGP.
Valentino Rossi hanya bisa meraih podium kedua dan harus mengakui ketangguhan Alex Rins.
Pembalap Pramac Racing, Jack Miller juga membuat kejutan dengan meraih podium pertamanya di MotoGP musim 2019.
(Baca Juga : Crash di MotoGP Amerika,Marc Marquez Gagal Raih Kemenangan Ketujuh)
Tapi yang lebih mengejutkan tentunya jatuhnya sang juara bertahan MotoGP Amerika, Marc Marquez.
One more look!
This is how it all went wrong for @marcmarquez93. Did he push too hard? Did he even need to take a risk? We won't know till the end of the race.#MotoGP #AmericasGP pic.twitter.com/sNniOFvmPW
— FOX Sports LIVE! (@FSAsiaLive) April 14, 2019
Marc Marquez terjatuh saat memimpin balapan dengan jarak lebih dari 3 detik.
Andrea Dovizioso juga menampilkan performa yang impresif, start dari posisi ke-13 dan berhasil finis keempat.
Berikut hasil race MotoGP Amerika 2019:
Editor | : | Dida Argadea |
Sumber | : | MotoGP |
KOMENTAR