Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kabar Gembira, Motor 2-Tak Kembali Dirakit dan Dijual, Cek Speknya

Ilham Fariq M - Jumat, 12 April 2019 | 20:55 WIB
Motor 2-tak yang dipajang di showroom di Semarang
dok. Diablo
Motor 2-tak yang dipajang di showroom di Semarang

GridOto.com- Ternyata masih banyak para pecinta motor 2-tak yang menginginkan agar motor tipe ini bisa reborn alias dirakit dan dijual kembali.

Kebanyakan dari mereka ingin motor tersebut bisa bebas dijual kembali di Indonesia.

Alasannya, mengendarai motor 2-tak punya kesenangan tersendiri bagi para penggemarnya.

Ditambah lagi dengan suara mesinnya yang punya ciri khas ketika digeber.

(Baca Juga : Powernya Ganas, Motor 2-Tak Modenas Dinamik Masih Eksis Diproduksi)

Nah, kabar gembiranya Diablo brand motor asal Semarang, meluncurkan motor 2-tak yang dirakit disini dan dijual bebas.

Bentuknya juga seperti special engine KTM, namanya Diablo 105x.

Dari namanya juga sudah jelas banget kalau motor ini menggunakan mesin 105 cc.  Loh kok mesinnya tidak 125 cc sekalian?

“Karena di Amerika trend-nya 105 cc,” jelas Candra Sutandinata, Direktur Utama PT Honlai Motor Indonesia (HMI) APM merek Diablo.     

HALAMAN SELANJUTNYA >>>>>       

Editor : Hendra
Sumber : Motorplus Online

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Jazz Biang Maut, Vios, Karimun, Scoopy dan Avanza Hancur Beruntun di Sukabumi

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa