Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Red Flag Pernah Keluar di MotoGP Amerika Gara-gara Seekor Hewan

Rezki Alif Pambudi - Kamis, 11 April 2019 | 11:00 WIB
Seekor anjing keluar di sesi latihan MotoGP Amerika 2015
Youtube/ whatdfuk2
Seekor anjing keluar di sesi latihan MotoGP Amerika 2015

GridOto.com - Akhir pekan ini akan ada seri ke-3 MotoGP 2019 di Circuit of The Americas (COTA), Austin, Texas.

Di tahun 2015, pernah ada momen menarik di seri ini.

Tepatnya di FP1 MotoGP Amerika 2015, ada seekor anjing masuk ke trek ketika pembalap sedang melaju ngebut di trek.

Saat itu trek sedang basah juga karena hujan, seperti ditunjukkan video berikut

(Baca Juga : Warna Khas Honda di Ajang Balapan Bukan Repsol, Tapi RWB, Apaan Tuh?)

Akibatnya, sesi FP1 harus dihentikan hingga 20 menit sampai anjing tersebut dikeluarkan dan dipastikan tidak balik ke trek.

Untung saja ulah hewan ini tidak sampai membuat hal-hal yang tidak diinginkan.

Hanya saja saat itu suasana sempat gaduh gara-gara anjing ini.

Kejadian hewan masuk trek tidak hanya terjadi di COTA saja.

Banyak sirkuit lain yang mengalami hal serupa.

Misalnya saja di Phillip Island, dimana lokasi sirkuitnya dekat dengan lingkungan alami habitat hewan-hewan.

Kalau Indonesia di Mandalika, kira-kira bakal ada hewan apa ya yang ikut ke trek? Hehe 

Editor : Anton Hari Wirawan
Sumber : YouTube/whatdfuk2

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa