Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kabel Tie di Sok Depan Bikin Manuver Motor Balap Lebih Stabil?

Mohammad Nurul Hidayah - Kamis, 4 April 2019 | 12:15 WIB
Ini Fungsi Kabel Ties Di Shockbreker Depan Motor
Ryan
Ini Fungsi Kabel Ties Di Shockbreker Depan Motor

GridOto.com - Kalian yang sering menyaksikan langsung event balap dan teliti melihat motornya, pasti pernah melihat kabel tie yang terpasang di as sok depan.

Banyak yang penasaran, sebenarnya apa sih fungsi kabel tie di sok depan?

Ternyata, kabel tie ini bisa bikin pembalap lebih pede lho ketika menikung.

Kok bisa? Yup karena fungsi kabel tie yang dipasang ini bisa dibilang cukup besar untuk memperbaiki kinerja sokbreker depan.

(Baca Juga : Bikin Tampilan Mewah dan Nyaman, Pasang Jok Versi Eropa di Yamaha XMAX)

Meski begitu, bukan berarti ketika dipasangkan kabel tie kerja sokbreker depan langsung terdongkrak.

Kabel tie ini sebenarnya menjadi penanda jarak main sokbreker depan ketika digunakan.

Dengan mengetahui jarak main sokbreker depan, mekanik jadi lebih mudah untuk mensetting agar kinerjanya terdongkrak.

"Karena saat direm keras, sok akan bergerak menekan dan dari kabel tie ini terlihat berapa jarak main sok tersebut" ucap Danu Andri Wibisono punggawa dari Duta Motorsport.

(Baca Juga : Enggak Nyangka, Kawasaki W175 Bisa Bermesin Boxer Dua Silinder Begini)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fazzio Youth Festival Sambangi Jakarta, Ini Loh SMA yang Borong Juara

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa