Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

F1

Otorace: Fernando Alonso Kembali Kendarai Mobil F1 Pekan Depan

Rezki Alif Pambudi - Jumat, 29 Maret 2019 | 18:52 WIB
Fernando Alonso
twitter/@DISupdates
Fernando Alonso

GridOto.com - Juara dunia F1 2 kali, Fernando Alonso, dipastikan comeback untuk mengendarai mobil jet darat F1.

Fernando Alonso dijadwalkan mengendarai mobil mantan timnya, McLaren MCL34, pekan depan.

Pembalap asal Spanyol ini akan melakukan tes pada hari Selasa dan Rabu usai berlangsungnya F1 Bahrain akhir pekan ini.

Tes ini sejatinya untuk membantu Pirelli yang melakukan tes ban mereka.

(Baca Juga : Daniel Ricciardo Pakai Sasis Baru di F1 Bahrain Akhir Pekan Ini)

Alonso akan seharian penuh mengendarai MCL34 di hari Selasa.

Sementara di hari Rabu, Alonso hanya mengetes setengah hari saja sebelum digantikan pembalap utama McLaren, Carlos Sainz.

Carlos Sainz juga tampil di hari Selasa secara bergantian dengan rekannya di McLaren, Lando Norris.

Pembalap yang pernah membela Minardi, Renault, dan Ferrari ini memang punya hubungan erat dengan McLaren.

Sampai saat ini, McLaren masih membutuhkan sosok Alonso untuk membantu baik urusan mobil ataupun lainnya.

Editor : Anton Hari Wirawan
Sumber : planetf1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kia EV5 Sudah Ada Versi Setir Kanan, Segera Dijual di Indonesia?

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa