Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Brio Lawas Kena Suntik Turbo, Yang Punya Cewek Cantik Lho!

Aditya Pradifta - Senin, 25 Maret 2019 | 08:35 WIB
Heni pemilik Brio suntik turbo di mesin
Aditya Pradifta
Heni pemilik Brio suntik turbo di mesin

GridOto.com - Meski terkesan ekstrem dilakukan oleh wanita, Heni enggak ragu memasang turbo di Honda Brio lawas miliknya.

"Iya awalnya tuh lihat temen terus memang suka mobil kan, yaudah modif aja sekalian," buka Heni saat diwawancarai GridOto.com.

Pasang turbocharge di mesin sampai tembus 138 dk
Aditya Pradifta
Pasang turbocharge di mesin sampai tembus 138 dk

Modifikasi mesin yang dilakukan pun enggak sekadar turbocharger, untuk mengimbanginya tentu perlu dipasang intercooler dan wastegate lansiran HKS.
Tembus 138 dk karena rombakan mesin pol-polan
Aditya Pradifta
Tembus 138 dk karena rombakan mesin pol-polan

Injector L15 pun dipasang meski mesin bawaan masih dipertahankan.

"Niatnya tuh nanti malah mau engine swap pakai K20, mesinya Honda Civic FD," imbuh Heni.
Intake dibuat langsung dengan membuang lampu kepala sebelah kiri
Aditya Pradifta
Intake dibuat langsung dengan membuang lampu kepala sebelah kiri

Meski belum dilakukan engine swap, semburan tenaga jantung pacu Brio ini sudah mencapai 138 dk.

"Pernah aku coba test dyno, itu sampai 138 dk," tukasnya.
Kako-kaki pasang BC coilover biar makin stabil saat bermanuver
Aditya Pradifta
Kako-kaki pasang BC coilover biar makin stabil saat bermanuver

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Hyundai Gowa Kenalkan Fitur Evasive Steering Assist, Buat Mobil Menghindar Dari Benturan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa