Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bukti Chevrolet Spark Juga Asyik Dikendarai, Hampir Menyamai Honda Brio RS

Fikri Wahyudi RM - Jumat, 22 Maret 2019 | 09:35 WIB
Spark tergolong mobil yang enak diajak bermanuver
Rizky Apryandi
Spark tergolong mobil yang enak diajak bermanuver

P

GridOto.com – Selain memiliki performa yang tergolong baik dengan catatan akselerasi 0-100 km/jam dalam 12 detik, Chevrolet Spark juga asyik dikendarai.

Compact Car dari Chevrolet ini menjadi asyik, karena handling-nya yang tergolong akurat.

Saat melahap tikungan dengan kecepatan tinggi, Spark terasa mudah dikontrol.

Namun, gejala bodyroll memang lebih terasa jika dibandin Honda Brio RS yang memiliki set suspensi lebih kaku.

(Baca Juga : Inilah Fitur Chevrolet Spark yang Tak Dimiliki Rival Sekelasnya!)

Chevrolet Spark
Rizky Apryandi
Chevrolet Spark

Selain itu, respons mesin dan transmisi di putaran menengah ke atas juga terasa responsif.

Namun ada sedikit catatan, yaitu respons mesin yang terasa berjeda di putaran bawah.

Tak kalah asyik, dengan posisi duduk yang rendah, pengemudi Spark terasa bagai 'menyatu' dengan mobil ketika diajak manuver.

Sehingga ketika kami tes untuk membelok di kecepatan tinggi, Spark terasa mumpuni dan sudah mampu memberi rasa percaya diri bagi pengemudi.

Tonton juga video Komparasi Medium Luxury Sedan, antara Mercedes-Benz E300 AMG Line VS BMW 530i M Performace:

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa