GridOto.com-PT Nissan Motor Indonesia (NMI) menyelenggarakan sebuah program bagi media dengan tujuan mencoba kapabilitas Nissan Terra (4/3).
Pengalaman berkendara ini diawali dari outlet Nissan Retail Concept di Alam Sutera, Tangerang.
Nissan Terra menghadapi tantangan-tantangan berkendara dengan kombinasi teknologi canggih serta mesin dengan performa yang terbaik di kelasnya dan kenyamanan.
Kendaraan ini memiliki beragam teknologi canggih yang pertama di kelasnya, menjadikan konsumen percaya diri dalam berkendara.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR