Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bedah Tombol-tombol di Setir Wuling Almaz, Apa Saja Fungsinya?

Abdul Aziz Masindo - Senin, 11 Maret 2019 | 21:00 WIB
Tombol-tombol Setir Wuling Almaz
Aziz/GridOto.com
Tombol-tombol Setir Wuling Almaz

GridOto.com-Setir tidak hanya digunakan untuk mengendalikan mobil saja, tapi juga sudah dibekali beragam fitur.

Contohnya setir Wuling Almaz yang dibekali sejumlah tombol untuk mengoperasikan beberapa fitur di mobil.

Apa saja sih fungsi tombol-tombol di setir Wuling Almaz?

Yuk simak penjelasannya.

 

Tombol-tombol di Setir Wuling Almaz
Aziz/GridOto.com
Tombol-tombol di Setir Wuling Almaz

(Baca Juga : Tak Ada Kenop Putar, Begini Cara Mengatur AC di Wuling Almaz)

Pertama kita bedah dulu tombol-tombol setir di palang bagian kanan.

Tombol kanan atas untuk mencari frekuensi radio secara otomatis

Sementara itu tombol yang bisa digeser berguna untuk mencari frekuensi radio secara manual.

Kemudian dua tombol di bawah buat melakukan panggilan telepon.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Musim Hujan, Ini Cara Yang Benar Pakai Rem Motor Saat Jalan Basah dan Licin

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa