Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Motor Sangar Sih Bakal Tetap Sangar Meski Dimodif Karatan Begini

Fedrick Wahyu - Rabu, 27 Februari 2019 | 18:00 WIB
Modifikasi BMW R1200RT bergaya karatan
WrapStyle Vietnam / AutoExpress.vn
Modifikasi BMW R1200RT bergaya karatan

GridOto.com - Kalau dari awal motornya sangar, mau dimodifikasi bagaimana juga hasilnya bakal tetap sangar.

Kayak BMW R1200RT yang dimodif dengan tema karatan yang biasanya jadi momok para biker.

Motor sport turing ini dibuat seperti ini dengan mengandalkan decal atau stiker.

Ini bukan karat asli ya, cuma decal kok
WrapStyle Vietnam / AutoExpress.vn
Ini bukan karat asli ya, cuma decal kok

Tampilannya pun jadi makin garang karena seolah-olah bodi-bodinya itu terbuat dari metal.

(Baca Juga : Modifikasi Motor Touring BMW R100GS Makin Sangar Dirombak Gaya Enduro)

Bahkan box turing di kanan dan kiri bodi belakangnya juga diberi konsep serupa.

Kemudian efek karatannya pun membuat motor ini terasa lebih sangar.

Box turingnya juga dibuat karatan
WrapStyle Vietnam / AutoExpress.vn
Box turingnya juga dibuat karatan

Karena bergenre sport-turing, BMW R1200RT ini diberi aksesori tambahan berupa crash bar.

Lalu ada juga beberapa lampu tembak yang dipasang di sela-sela crash barnya.

Baca Juga : Ganteng Maksimal BMW G310R Pilih Gaya Cafe Racer Yang Minimalis

Tuh, karatan enggak selalu jelek kan kalau nempel di motor, asal bukan karat asli ya.

Menarik buat inspirasi nih
WrapStyle Vietnam / AutoExpress.vn
Menarik buat inspirasi nih

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ada Skid Plate sampai Knalpot, Ini Daftar Aksesori Resmi Yamaha WR155R Plus Harganya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa