Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mesin Ganti Jimny JDM yang Dilengkapi Turbo Berikut Transmisi Matiknya

Iman - Kamis, 21 Februari 2019 | 09:00 WIB
Suzuki Katana jadi Jimny JDM, karena bu guru anti mobil ceper
Kyn
Suzuki Katana jadi Jimny JDM, karena bu guru anti mobil ceper

GridOto.com - Menilik ke interior, Suzuki Jimny malah tidak banyak menggunakan part JA11 nih! 

Rupanya Acheng masih punya pertimbangan khusus soal interior.

"Bagaimana juga gue pengin Tasia comfort nyetir mobil ini, kalau pake jok standarnya sudah pasti kurang nyaman," ujarnya.  

Pake jok Recaro dan setir Nardi
Kyn
Pake jok Recaro dan setir Nardi

Demi kenyamanan Tasia, Acheng memasang jok Recaro LX yang diretrim tengahnya dengan bahan jok OEM Jimny JA11 yang terpasang di jok belakang.

"Biar sama dan kesannya OEM," jelasnya. Untuk setir pakai Nardi motif kayu. Cakep!

Transmisi matik bawaan Jimny JDM
Kyn
Transmisi matik bawaan Jimny JDM

Yang pakai partnya Jimny JDM hanya rumah dan tuas transmisi matik OEM-nya yang juga bawaan dari mesinnya.

"Matik sih jadi menu wajib, biar dia bawanya juga tinggal gas sama rem aja...hahaha," ujar Acheng.

Mesin Jimny JA12/22 660 cc plus turbo
Kyn
Mesin Jimny JA12/22 660 cc plus turbo

Untuk mesin, Acheng sudah menyiapkan mesin Jimny JA12/22 yaitu K6 660 Turbo DOHC lengkap dengan transmisi matiknya.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Akhirnya Tahu, Ini Fungsi Lain Air Radiator Selain Mendinginkan Mesin Motor

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa