Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Tercepat di Tes Barcelona, Vettel Tak Bisa Sembunyikan Kebahagiaan

Nur Pramudito - Selasa, 19 Februari 2019 | 15:30 WIB
Sebastian Vettel menyebut hari pertama tes Barcelona sempurna
Formula1.com
Sebastian Vettel menyebut hari pertama tes Barcelona sempurna

GridOto.com - Sebastian Vettel tak bisa menyembunyikan kebahagiaannya usai jadi tercepat di hari pertama tes Barcelona.

Juara dunia F1 empat kali tersebut memimpin hari pertama tes Barcelona dengan catatan waktu 1 menit 18,161 detik.

Sebastian Vettel melahap 169 lap dengan mobil terbaru Ferrari, SF90.

"Kami tidak bisa berharap hari yang lebih baik dari ini, saya pikir ini luar biasa," kata Vettel dilansir GridOto.com dari Formula1.com.

(Baca Juga : Tercepat Kedua, McLaren F1 Harusnya Bangga dengan Hasil Tes Barcelona)

"Mobil berjalan dengan baik, dan tidak ada masalah yang memperlambat kami," sambung Vettel.

"Kami bahkan menyelesaikan program seperti yang diinginkan," ujar Vettel menambahkan.

Editor : Hendra
Sumber : Formula1.com,Twitter/@F1

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa