Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Penyebab Biaya Perbaikan Transmisi CVT Mobil Mahal, Akhirnya Kamu Tahu

Iday - Senin, 11 Februari 2019 | 19:10 WIB
Komponen CVT: Sabuk baja, driver pulley, dan driven pulley
Radityo Herdianto
Komponen CVT: Sabuk baja, driver pulley, dan driven pulley

GridOto.com - Di balik kenikmatan mengemudi mobil CVT, tersimpan potensi masalah yang besar jika tidak diperlakukan dan dirawat dengan baik.

Yakni biaya perbaikan yang menguras kantong jika mengalami kerusakan.

Tak tanggung-tanggung, biaya belasan sampai puluhan juta harus dikeluarkan untuk memperbaikinya.

Ini yang kerap pemilik mobil tak percaya mendapat 'musibah' kerusakan CVT. 

"Karena transmisi CVT kalau sekali rusak harus ganti satu assembly, tidak bisa dibeli satuan"

"Jika satu saja komponen rusak, semua bagiannya juga akan ikut rusak," ungkap Hermas Efendi Prabowo, pemilik Worner Matic, bengkel spesialis transmisi otomatis di Bintaro, Tangerang Selatan.

Hal tersebut disebabkan oleh belt dan kedua pulley yang menjadi komponen utama CVT saling berkesinambungan.

"Sekali gerakannya enggak pas, sabuk bajanya bisa keluar jalur dan itu biasanya awal kerusakan," ujar Hermas.

BACA SELENGKAPNYA >>>>>>>>>

Editor : Iday
Sumber : Otoseken.id

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Akhir MotoGP 2024, Segini Jarak Poin Martin dan Bagnaia

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa