Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Punya Honda CBR150R CBU? Ini Daftar Substitusi Komponen Fast Movingnya

Uje - Senin, 21 Januari 2019 | 17:15 WIB
CBR 150R CBU Thailand
Dok Gridoto
CBR 150R CBU Thailand

GridOto.com - Kalian masih punya Honda CBR150 Injeksi CBU keluaran Thailand yang diimpor oleh AHM?

Kali ini kita bakal bahas komponen substitusi dari CBR150R Thailand supaya ga pusing saat servis.

"Biasanya pengguna CBR150 Thailand itu pusing karena stok spare part sedikit di bengkel resmi," buka Misto, owner bengkel Java Motor Sport di daerah Bintaro, Jakarta Selatan.

"Selain stok sedikit, harganya juga rata-rata mahal karena motor CBU," tutur Misto.

(Baca Juga : Mau Motor Matik Irit dan Tarikan Mantap? Coba Ganti Komponen Ini)

Misto kasih daftarnya mulai dari kaki-kaki.

"Kampas rem depan dan belakang itu bisa pakai punya Honda Megapro FI," yakinnya.

Harganya sekitar Rp 70 ribuan masing-masing.

"Megapro yang baru lho ya, yang sudah pakai cakram belakang juga," wanti Misto.

(Baca Juga : Ini yang Akan Terjadi Pada Fuel Pump Jika Motor Kehabisan Bensin)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa