Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ahli Waris Ferrari Ungkap Pemecatan Maurizio Arrivabene dari Tim F1

Fendi - Jumat, 11 Januari 2019 | 15:18 WIB
Mattia Binotto dikasih jabatan baru agar tidak keluar dari tim F1 Ferrari
rsi.ch
Mattia Binotto dikasih jabatan baru agar tidak keluar dari tim F1 Ferrari


GridOto.com – Piero Ferrari selaku ahli waris pabrikan mobil Ferrari, mengomentari pemecatan Maurizio Arrivabene dari tampuk pimpinan tim F1.

Tim Ferrari mengumumkan pemecatan Maurizio Arrivabene hari Senin (7/1/2019).

Posisinya digantikan oleh direktur teknik Mattia Binotto.

Piero Ferrari sebagai satu-satunya putra Enzo Ferrari (pendiri Ferrari) yang masih hidup, memberikan penjelasan.

(Baca Juga : Tim Ferrari Tunjuk Mattia Binotto Untuk Gantikan Maurizio Arrivabene)

Ferrari harus menggulingkan Maurizio Arrivabene untuk memastikan bahwa Mattia Binotto tetap bersama tim yang bermarkas di Maranello ini.

Hal itu diucapkan Piero Ferrari pada media Italia, La Gazzetta dello Sport.

"Segala sesuatunya terjadi sebelum Natal,” kata Piero Ferrari, dikutip GridOto.com dari sportsmole.co.uk.

“Maka karena berbagai alasan kami memutuskan untuk tidak mengungkapkan keputusan itu," sambungnya.

Editor : Fendi
Sumber : sportsmole.co.uk

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Suara Sirine Ambulans Ada Empat, Bunyi Jemput atau Bawa Pasien dan Angkut Jenazah Beda

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa