GridOto.com - Setelah perginya Ford dari Indonesia pada awal 2016, kini tinggal Chevrolet yang jadi perwakilan mobil Amerika Serikat di Indonesia.
Bicara soal produk, Chevrolet terbilang beragam lho.
Mulai dari city car, sampai pick up double cabin pun mereka punya.
Kepincut untuk punya salah satu produk dari produsen berlogo Bow Tie ini? Berikut GridOto.com berikan daftar harga terbarunya per Januari 2019.
(Baca Juga : Seken Keren: Ini Daftar Harga Spare Part Chevrolet Captiva Bensin)
Oh ya, harga di bawah ini berlaku untuk wilayah Jakarta dan sekitarnya ya, yuk simak.
1.4 Premier A/T Rp 198 juta
1.8 LT A/T Rp 316 juta
1.4 LT A/T Rp 288 juta
1.4 Premier A/T Rp 314 juta
2.5 LT A/T Rp 435 juta
2.5 LTZ A/T Rp 477 juta
2.5 LT 4x4 M/T – Rp 411 juta
2.8 High Country 4x4 A/T – Rp 545,5 juta
Editor | : | Anton Hari Wirawan |
KOMENTAR