Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pelek dan Kaki-Kaki Hilux Ini Enggak Main-Main, Bisa Buat Balap Beneran Lho!

Iman - Selasa, 1 Januari 2019 | 13:48 WIB
David dengan Hilux 'Baja Pre Runner'
Kyn
David dengan Hilux 'Baja Pre Runner'

GridOto.com - Bumper ala Baja sudah terpasang rapi, tampangnya pun jadi berubah total. Sayang peleknya masih standar nih!

"Saya cari pelek yang modelnya sporty dan sudah terbukti kuat untuk 'dihajar' di medan berat," tukas David.

Pelek Speedline Evo Dakkar
Pelek Speedline Evo Dakkar

Untuk velg, David memasang Speedline Evo Corse Dakkar matte grey ukuran 17 inci.

"Menurut saya modelnya paling pas buat Hilux, warnanya juga pas dengan warna hitam Hilux ini," bilangnya.

Untuk bannya, BF Goodrich AT KO2 ukuran 275/70R17 pun jadi pasangan yang paling oke!

(Baca Juga : Gokil Nih, Ada Pikap Toyota Hilux Dimodifikasi Bergaya Racing)

Sokbreker Fox 2.5 Reservoir mantap buat offroad dan on road
Sokbreker Fox 2.5 Reservoir mantap buat offroad dan on road

Pelek sudah keren, performa kaki-kaki pun harus mendukung.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Anak Bos Rental Mobil Cerita Penolakan Polsek Cinangka saat Dimintai Bantuan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa