Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mesin Honda Civic Turbo Dimodifikasi, Powernya Melonjak Drastis

Iman - Minggu, 25 November 2018 | 13:40 WIB
Honda Civic Turbo 2017
Kyn
Honda Civic Turbo 2017

GridOto.com - Seperti sudah disebutkan Michael sebelumnya, kalau modifikasi Civic Turbo miliknya juga menyentuh bagian mesin.

Berbagai upgrade dilakukan membuat mesin ini mampu menghasilkan power hingga 255,4 dk

(Baca juga : Honda Civic Turbo Ini Kena Modif Dua Kali Karena Bosan)

"Sekarang malah sudah jadi 260,7 dk karena saya modifikasi lagi," ujar anggota komunitas Nozzle dan Civic Turbonesia ini.

Power mesin melonjak setelah remap ECU
Kyn
Power mesin melonjak setelah remap ECU

Kali ini ia melakukan setting ulang mesin di REV Engineering, remap ECU jadi menu utama untuk mendongkrak tenaga mesin.

(Baca juga: Honda CIvic Turbo Tampil Sangar Menggabungkan Beberapa Gaya Modifikasi)

Suara knalpotnya sangar sewaktu gas diinjak lebih dalam
Kyn
Suara knalpotnya sangar sewaktu gas diinjak lebih dalam

Selanjutnya, "Sekalian ganti downpipe dan frontpipe Wuzzie exhaust, remap ECU, dan ganti busi...selebihnya masih sama," bilang Michael.

Raungan knalpotnya sih sangar banget ya! 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Letkol TNI AD Jadi Korban KM 92 Tol Cipularang, Mobil Dinas Terbang Injak Kendaraan Lain

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa