Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki Ninja H2R Versi Naked, Kok Jadi Mirip Sama Z1000 Ya?

Fedrick Wahyu - Rabu, 7 November 2018 | 18:55 WIB
Modifikasi digital Kawasaki Ninja H2R versi naked
Facebook / My Name Is Eazycoolz
Modifikasi digital Kawasaki Ninja H2R versi naked

GridOto.com - Kawasaki Ninja H2R termasuk dalam kategori motor sport fairing.

Tapi apa jadinya kalau motor fenomenal ini dilucuti bajunya sehingga jadi motor sport naked.

Jawabannya bisa dilihat dari digital modifikasi dari akun Facebook My Name is EazyCoolz berikut ini.

Sekilas H2R naked ini mirip dengan Kawasaki Z1000 karena bentuk headlampnya.

(BACA JUGA: Tambah Mahal, Kawasaki H2 Supercharger Dimodif Sampai Habis Rp 285 Juta)

Headlamp sih masih mirip dengan yang asli, namum kini lebih pipih sehingga mirip dengan Z1000.

Uniknya, winglet atau sayapnya masih tetap terpasang dan malah membuatnya mirip telinga.

Headlampnya mirip Kawasaki Z1000
Facebook / My Name Is Eazycoolz
Headlampnya mirip Kawasaki Z1000

Berkat tak adanya fairing, mesin motor yang mampu melaju hingga 400 km/jam ini pun menjadi terekspos.

Leher knalpot titaniumnya yang berwarna biru keunguan pun juga menambah kegaharan motor ini.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Facebook / My Name Is Eazycoolz

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Hyundai Gowa Kenalkan Fitur Evasive Steering Assist, Buat Mobil Menghindar Dari Benturan

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa