Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Posisi Berkendara Seperti Ini Bikin Bikers Lebih Lincah, Percaya?

Mohammad Nurul Hidayah - Rabu, 7 November 2018 | 17:15 WIB
Posisikan tangan menekuk dan rileks agar manuver lebih luwes
Nurul
Posisikan tangan menekuk dan rileks agar manuver lebih luwes

GridOto.com - Posisi berkendara sangat berpengaruh dengan lincah atau kakunya kita di atas motor.

Jika posisi berkendara salah, manuver di atas motor akan terasa kaku dan sulit.

Sebaliknya, jika posisi berkendara benar otomatis akan membuat pengendalian motor lebih mudah dan tidak membuat cepat lelah.

Lalu, bagaimana posisi berkendara yang benar agar riding semakin lincah?

(BACA JUGA : Susah Enggak Sih Merawat Kopling Kering di Motor Jenis Sport?)

Dalam rangkaian acara Honda Asian Journey 2018 di Malaysia lalu, GridOto mendapatkan materi safety riding mengenai hal ini.

Materinya dibawakan oleh Santisak Thongprung, Instruktur Safety Riding dari AP Honda Thailand.

Dirinya menjelaskan bagaimana posisi berkendara yang benar ketika menggunakan motor.

"Paling penting posisi badan harus rileks selama berkendara. Jangan dibuat kaku," buka Santisak.

(BACA JUGA : Tahun Depan Gesits Diproduksi, Setahun 60.000)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Soal Insentif PPnBM 3 Persen Mobil Hybrid, Nissan Bilang Begini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa