Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Banyak 'Laba-laba' Ikut Menempel di Kabin Xenia Hitam, Lapis Pakai MBtech Pula

Ivan Casagrande Momot - Selasa, 6 November 2018 | 19:55 WIB
Daihatsu Xenia modif interuor dan audio pakai MBtech
Aditya Pradifta
Daihatsu Xenia modif interuor dan audio pakai MBtech

GridOto.com - Modifikasi Daihatsu Xenia milik Zeldi ini enggak berhenti di eksterior.

Kabin Low MPV ini dilapis ulang menggunakan bahan MBtech untuk merealisasikan impiannya pada mobil kesayangan.

"interior saya pakai bahan MBtech Superior soalnya kelihatan lebih tegas dan sporty. Lebih kekar lah karena kontur dan teksturnya," terang Zeldi yang ingin kabinnya senada dengan eksterior.

Suasana kabin dengan kombinasi MBtech Superior berwarna merah dan hitam
Aditya Pradifta
Suasana kabin dengan kombinasi MBtech Superior berwarna merah dan hitam

Pilihan warnanya pun terhitung pas dan kontras lantaran hanya ada 2 warna yang mendominasi kabin yaitu merah dan hitam. Sesuai dengan karakter Spiderman.

Pada jok ia buat motif dan jahitan berpola horizontal yang terlihat cukup simpel namun memberi kesan sporty yang kuat.
Tampilan jok baris pertama di Daihatsu Xenia milik Zeldi
Aditya Pradifta
Tampilan jok baris pertama di Daihatsu Xenia milik Zeldi

Nah pada bagian motif ini juga ditambahi sedikit busa agar terasa nyaman dan lebih empuk saat diduduki.

(BACA JUGA: Kompak Pakai Pintu Gunting, Dua Xenia Ini Punya Nuansa Kabin Berbeda)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Waduh, Ducati Sengaja Sembunyikan Info Motor Baru dari Fabio Di Giannantonio

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa