Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Video Teaser Mitsubishi Triton Baru Dirilis, Fascia Mirip Xpander

Dida Argadea - Sabtu, 3 November 2018 | 10:25 WIB
Mitsubishi Triton generasi anyar di teaser yang diunggah Mitsubishi
Indianautosblog
Mitsubishi Triton generasi anyar di teaser yang diunggah Mitsubishi

 

GridOto.com - Versi anyar Mitsubishi Triton diketahui sudah mulai digarap oleh Mitsubishi.

Foto-fotonya bahkan juga sudah mulai tersebar, meskipun belum terlihat jelas seperti apa desainnya.

Meski begitu setidaknya area fascia Mitsubishi Triton baru ini sudah bisa diterka dengan gaya dynamic shield-nya, yang juga dipakai Mitsubishi Xpander.

Dynamic shiled sendiri merupakan grand design dari Mitsubishi, yang akan dipakai di semua lineup-nya.

(BACA JUGA: Mitsubishi Triton Baru Punya Desain Stoplamp Mirip Pajero Sport)

Nah ternyata sekarang enggak cuma dari foto yang unofficial, tapi Mitsubishi sendiri sudah berani tebar teaser.

Bahkan teaser yang diunggah oleh Mitsubishi ini bentuknya video.

Mobil baru Mitsubishi yang diduga sebagai Triton facelift
Carscoops
Mobil baru Mitsubishi yang diduga sebagai Triton facelift

Tapi tetap aja sih belum gamblang juga sosok dari Triton anyar ini.

Meski begitu, ada scene yang memperlihatkan fascia dari Mitsubishi Triton anyar ini lo.

(BACA JUGA: Mitsubishi Triton Baru Akan Diluncurkan Bulan Depan, Tapi..)

Urusanmesin, diduga Mitsubishi Triton baru ini dibekali dua jenis mesin.

Pilihan pertama adalah mesin bensin berkapasitas 2.400 cc, dan mesin diesel berkapasitas 2.400 cc dan 2.500 cc.

Langsung simak videonya.

Editor : Dida Argadea
Sumber : Indianautosblog.com,Youtube / Mitsubishi Motors Thailand,carscoops.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Promo Lumayan Nih, Beli BYD di GJAW 2024 Dapat Garansi Ban Selama Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa