Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

formula 1

Hasil FP1 F1 Meksiko: Max Verstappen Tercepat, Renault Buat Kejutan

Nur Pramudito - Jumat, 26 Oktober 2018 | 23:47 WIB
Pemenang F1 Meksiko tahun lalu, Max Verstappen jadi yang tercepat
twitter/@redbullracing
Pemenang F1 Meksiko tahun lalu, Max Verstappen jadi yang tercepat

GridOto.com - Awal sesi FP1 F1 Meksiko (25/10/2018) berjalan pada kondisi cuaca cerah.

Pembalap Ferrari, Sebastian Vettel, langsung jadi yang tercepat saat sesi FP1 F1 Meksiko berjalan 20 menit.

Sampai setengah jam berjalannya sesi, baru sedikit pembalap yang mencatatkan waktu putaran.

Beberapa pembalap tampak tidak terburu-buru untuk turun ke lintasan, salah satunya Lewis Hamilton.

(BACA JUGA : Pembalap Tim Haas Romain Grosjean Terancam Diusir dari F1 Meksiko)

Setelah sesi FP1 memasuki menit 35, para pembalap turun ke lintasan untuk meraih catatan waktu.

Separuh sesi FP1 berjalan pembalap Red Bull, Daniel Ricciardo, catatkan waktu tercepat.

Tersisa 23 menit di FP1 F1 Meksiko, giliran Max Verstappen jadi yang tercepat.

Lewis Hamilton hanya bisa meraih posisi kelima, sedangkan Sebastian Vettel posisi ketujuh.

(BACA JUGA : Siap-siap! Penentuan Gelar Juara Dunia di F1 Meksiko Diguyur Hujan)

Sedangkan tim Renault membuat kejutan dengan menempatkan pembalapnya di posisi ketiga dan keempat.

Berikut hasil lengkapnya.

Hasil FP1 F1 Meksiko
twitter/@F1
Hasil FP1 F1 Meksiko

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : Twitter/@F1

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tidak Sama, Ini Bedanya Mesin Honda Scoopy Baru Dengan Mesin BeAT

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa