Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Blast From The Past! Mitsubishi Colt L300, Ini Kisah Elsapek yang Legendaris!

Ditta Aditya Pratama - Selasa, 9 Oktober 2018 | 17:23 WIB
Mitsubishi L300 jadi angkot di Bandung
Pinterest/yohanes hendra
Mitsubishi L300 jadi angkot di Bandung

GridOto.com - Kalau urusan mobil niaga, dijamin nama Mitsubishi L300 atau kerap dipanggil Colt L300 pasti udah enggak asing.

Lama tak terdengar, tenyata mobil legendaris buatan Mitsubishi ini masih mendapat perhatian dari Mitsubishi Motors lho.

Buktinya, Mitsubishi Motors berencana memperbarui Colt L300 dalam waktu dekat.

Hal ini diungkapkan oleh Osamu Masuko, Chief Executive Mitsubishi Motors beberapa waktu yang lalu.

(SELENGKAPNYA: Blak-blakan Osamu Masuko: Mitsubishi Siap Lahirkan Kembali Colt L300)

Namun di rubrik Blast From The Past kali ini, bukan soal rencana generasi terbaru Mitsubishi L300 yang bakal dibahas, tapi jelas versi jadulnya.

Mitsubishi Colt L300 kerap disebut Elsapek yang merupakan panggilan 'slang' dari Bahasa Cina yaitu L dan sapek alias 300.

Elsapek alias Mitsubishi L300 jadi primadona untuk kendaraan komersial dan niaga karena mesinnya yang bandel dan memang bertenaga.

Bahkan di beberapa tempat, dulu pada masanya Elsapek dipakai untuk segala jenis keperluan dari mobil keluarga, mobil bak pengangkut barang, hingga kendaraan umum.

Poster jadul Mitsubishi L300 Elsapek
AWANSAN
Poster jadul Mitsubishi L300 Elsapek

Mau tahu dong sama kisah lengkap mobil legendaris dar Mitsubishi ini? Simak terus artikelnya sampai halaman selanjutnya Sob!

Editor : Ditta Aditya Pratama
Sumber : AWANSAN,www.mobilmotorlama.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa