Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Bergaya Hot Rod, Toyota Land Cruiser FJ40 Dipaksa Nyium Tanah!

Hikmawan M Firdaus - Rabu, 19 September 2018 | 12:30 WIB
Modifikasi Toyota Land Cruiser FJ40 ala hot rod
Chris Wall Media via Motor1
Modifikasi Toyota Land Cruiser FJ40 ala hot rod

GridOto.com - Toyota Land Cruiser FJ40 identik dengan tampilan yang gagah dan tinggi.

Tapi beda dengan Land Cruiser FJ40 dari Afrika Selatan ini yang tampil menyalahi kodrat bukan lagi jadi SUV tapi menjelma jadi mobil hot rod.

Land Cruiser FJ40 keluaran tahun 1976 ini dibangun oleh bengkel modifikasi Allers Rods & Customs di utara Johannesburg.

(BACA JUGA: Unik Nih, Toyota Land Cruiser Prado Pakai Gril Horizontal)

Modifikasi Toyota Land Cruiser FJ40 ala hot rod
Chris Wall Media via Motor1
Modifikasi Toyota Land Cruiser FJ40 ala hot rod

Dilansir dari laman Motor1.com, bengkel ini ingin membuat salah satu perwakilan hot rod di tanah Afrika Selatan.

Toyota FJ40 menjadi basis karena banyak digunakan di daerah hutan seperti, Afrika.

Suspensi depan dibuat khusus dengan tampilan khas hot rod kebanyakan. Kemudian suspensi belakang comot milik Land Rover Discovery.

(BACA JUGA: Video: Toyota Land Cruiser VX Milik Kapolsek Terendam Banjir Saat Melihat Kondisi Desa)

Toyota Land Cruiser FJ40 ala hot rod
Chris Wall Media via Motor1
Toyota Land Cruiser FJ40 ala hot rod

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : motor1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bisa Dicoba, Ini 5 Aplikasi yang Bisa Dipakai Untuk Pantau Arus Lalu Lintas di Tol

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa