GridOto.com-Channel YouTube GridOto Tips mempunyai sejumlah video seputar ban, rem, dan pelek mobil yang dapat Anda tonton.
Berikut 4 video terbaru seputar ban, rem, dan pelek mobil dari channel YouTube GridOto Tips
1. Cara Tambal Ban Mobil Yang Benar
Ada beberapa teknik dalam menambal ban mobil.
Namun, tambal ban mobil juga harus dilakukan dengan cara yang benar.
Bagaimana caranya? Simak video di bawah ini.
2. Cara Spooring Balancing Mobil
Spooring balancing ini merupakan salah satu proses yang harus dilakukan secara berkala oleh pemilik mobil.
Spooring balancing adalah proses meluruskan kembali posisi dan titik berat ban ke arah normal atau sesuai standar pabrikan.
Nah, untuk itu yuk intip videonya.
3. Cara Cek Ketebalan Kampas Rem Mobil
Kampas rem mobil wajib diperiksa secara berkala kondisinya.
Anda mesti memastikan kampas rem mobil masih tebal sehingga mampu menghentikan laju mobil dengan baik.
Berikut video yuk simak.
4. Cara Membersihkan Pelek Mobil
Pelek mobil adalah bagian yang mudah sekali kotor.
Biasanya kotoran dikarenakan terkena kotoran di jalan, air hujan, dll.
Bagaimana cara membersihkannya? Yuk simak video ini.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR