Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Tak Disangka, Ada Pembalap yang Diuntungkan Karena Pembatalan MotoGP Inggris

Rezki Alif Pambudi - Senin, 27 Agustus 2018 | 10:48 WIB
Helm Marc Marquez di MotoGP Inggris 2018
Paddock-GP.com
Helm Marc Marquez di MotoGP Inggris 2018

GridOto.com - Pro dan kontra masih membayangi pembatalan balapan MotoGP Inggris 2018.

Sebelum resmi dibatalkan, ada yang setuju tidak balapan dan ada juga yang setuju tetap balapan walaupun diundur hari Senin.

Beberapa pihak yang setuju tetap balapan ada Ducati dan Tech3.

Ducati yang merasa pembalapnya bisa menang mengangkat suara untuk tetap balapan di hari Senin.

(BACA JUGA:Ini Alasan Ditolaknya Usulan Race MotoGP Inggris Hari Senin)

Begitu juga dengan Tech3 dimana Johann Zarco cukup diuntungkan jika balapan diadakan dalam kondisi hujan, maupun diundur hari Senin.

Baik Jorge Lorenzo, Andrea Dovizioso, dan Johann Zarco akan start dari baris depan.

Celah ini yang bisa dimanfaatkan duo Ducati dan Johann Zarco untuk bisa memperkecil ketertinggalan poinnya.

Sayangnya keduanya harus gigit jari karena MotoGP Inggris resmi batal.

Ada beberapa pihak yang sangat diuntungkan dengan pembatalan ini.

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Paddock-GP.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ternyata Segini Tarif PNBP Jika BPKB Berubah Jadi Elektronik

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa