GridOto.com - Tidak hanya dimeriahkan kontestan bergaya sporty, event MBtech Auto Combat Pekanbaru juga diwarnai jajaran mobil elegan.
/photo/gridoto/2018/08/26/4131951133.jpg)
tampilan mobil ngejreng berwarna candy orange
"Mobil ini memang gayanya elegan dengan bumper depan dan belakang custom termasuk juga side skirts" kata Irsyad perwakilan bengkel Creative Auto Modified.
/photo/gridoto/2018/08/26/812143832.jpg)
Buritan lengkap dengan ducktail dan ada 4 lubang knalpot
Sementara itu sekujur bodi dibungkus warna candy orange.
/photo/gridoto/2018/08/26/2102701612.jpg)
pakai air suspension 2 titik dari Air Gen
Nah melengkapi tongkrongan elegan dipilih pelek Work River ukuran 18 inci dengan offset 10,5 mm (depan) dan 12 (belakang).
/photo/gridoto/2018/08/26/3147156767.jpg)
fender penuh dijejali pelek Work River 18 inci
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
KOMENTAR