Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mejeng Sejajar, Tiga Honda Civic Nouva Asal Malang Tampil Keren!

Iman - Senin, 30 Juli 2018 | 13:25 WIB
Honda Civic Nouva hasil modifan EF Garage di Malang
Kyn
Honda Civic Nouva hasil modifan EF Garage di Malang

GridOto.com - Honda Civic Nouva belakangan ini mulai banyak dicari lagi oleh para pecinta Honda.

Enggak heran kalau harganya di pasar mobil bekas (mobkas) mulai merangkak naik dan semaikn 'gelap' harganya. 

Bahkan di kota Malang, Jatim, pun ada penggemar berat dari Civic Nouva ini.

Yups, adalah Harun PZ dengan Civic Nouva tahun '91, Ede dengan Civic Nouva tahun '88, dan Gigih dengan Civic Nouva tahun '88 juga. 

Harun, Ede, dan Gigih dengan Civic Nouva kebanggaannya masing-masing
Kyn
Harun, Ede, dan Gigih dengan Civic Nouva kebanggaannya masing-masing

Ketiga hatchback ini juga tak dibiarkan dalam kondisi standar oleh mereka, masing-masing memodifikasi mobilnya dengan gaya yang mereka inginkan. 

Beberapa kesamaan dalam modifikasinya adalah semua memodifikasi sektor mesin dan kaki-kakinya.

(Baca juga: Honda Civic Ini Kastanya Versi Tertinggi dan Diboyong Dari Jepang)

Bahkan Harun menamakan Nouvanya dengan sebutan 'Nganu' dan Ede menamakan Nouvanya dengan sebutan 'Milea'. Ckckck...

Yang pasti, hasil modifikasi ketiga Civic Nouva ini patut diacungi jempol. Rapi dan keren sob! Yuk ah, disimak di artikel-artikel berikutnya ya!

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa