Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Alasan Mengapa Land Rover Defender Identik dengan Warna Hijau

Ditta Aditya Pratama - Rabu, 25 Juli 2018 | 15:47 WIB
Land Rover Defender
autocar
Land Rover Defender

GridOto.com - Sobat tahu Land Rover Defender?

Yang enggak tahu biasanya mobil-mobil model begini langsung dikatain Jeep.

Padahal Jeep itu merek, paling betul mobil model begini kalau dikatain SUV.

Nah kalau ngomongin SUV 4x4, memang mustahil rasanya jika tidak sebut Land Rover Defender.

Ia dikenal sebagai mobil penggerak 4-roda terbaik sepanjang masa.

(BACA JUGA: Langkah Presiden Jokowi Berhenti Saat Lihat Kawasaki W175, Ini Yang Membuatnya Penasaran)

Ungkapan itu muncul karena ketangguhannya yang sudah terbukti selama 67 tahun lebih!

Kayak motor-motor Kawasaki, Land Rover Defender ternyata identik dengan warna hijau.

Apa alasannya? Ternyata sepele banget!

Sobat tonton langsung deh di video singkat yang cuma satu menit ini.

Tenang, enggak bakal boros kuota kok... Yuk disimak!

 

A post shared by GridOto (@gridoto) on 

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Menghafal Singkatan-singkatan Jalan Tol di Indonesia, Cipali Kerap Salah Arti

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa