Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lampu Kabin Menyala Berjam-Jam, Apa Dampaknya?

R. P. Dipo Tontro Danukusumo - Kamis, 26 Juli 2018 | 13:00 WIB
Lampu kabin LED Philips Mazda3 Speed
Lampu kabin LED Philips Mazda3 Speed

GridOto.com-Umumnya mobil dibekali lampu kabin.

Lampu kabin ini umumnya berada di plafon bagian tengah alias perbatasan antara kabin depan dan belakang.

Ada juga lampu kabin yang dipasang di plafon bagian depan saja atau bahkan sampai ke baris ketiga.

Lampu kabin ini sering dihubungkan dengan saklar semua pintu mobil.

Jadi ketika ada pintu yang belum tertutup rapat, maka pemilik mobil dengan mudah mengetahuinya.

(BACA JUGA: Tips Ganti Pelek Mitsubishi Pajero Sport Terbaru)

Namun, sering kali lampu kabin ini lupa dimatikan oleh pemilik mobil sehingga terus menyala berjam-jam, bahkan bisa hingga keesokan harinya.

Apa dampak dari lampu kabin yang terus menyala ini?

"Kalau lampu kabin terus menyala tidak ada pengaruh potensi kebakar, paling hanya aki mobil yang habis atau tekor," ujar Beni Ruhdiana, Mekanik dari Bimmerwerk, Tangerang kepada GridOto.com.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Perlu Tahu, Ini Efek Buruk Pakai Aki dengan Ampere Lebih Kecil

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa