Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gimana Ngerem Sama Ngoplingnya? Motor ‘Alien’ Maskot Royal Enfield Setirnya Polos Banget

Adi Wira Bhre Anggono - Senin, 23 Juli 2018 | 08:45 WIB
RE
Royal Enfield
RE

Soal warna terkesan cukup agresif nih dengan pilihan kelir merah metalik yang tampak sangat gelap bila dilihat dari jauh.

Sedangkan balutan kemewahan ada di bagian jok tipis yang dilapis memakai Alcantara dan diberi pola jahitan klasik.

(Baca juga: Rahasia Gajah Monster Bisa 'Terbang' di Otobursa Tumplek Blek 2018)

Untuk urusan kaki-kakinya kini ada shock belakang Ohlins serta balutan karet ban Metzeler di kedua pelek.

Sedangkan pada area sekitar mesin kita akan melihat adanya rombakan pada side cover yang membuat motor jadi makin terlihat misterius.

Coba tebak jalur kontrol rem depan, bukaan gas, dan koplingnya dimana...

Sedangkan untuk knalpot kini tampil buntung tanpa ada muffler, hanya berupa header berbahan stainless steel buatan kru OEM.

Tapi yang paling unik dari motor ini udah pasti bagian kokpit, bukan cuma fairing depan tapi juga setangnya.

(Baca juga: Kelihatan Rapi Banget, Eh Ternyata Banyak Karat Dimana-mana)

Alat kemudi ini dibuat benar-benar polosan, tanpa switch control dan bahkan tak ada tuas rem maupun kopling.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Otomotif.kompas.com,RushLane

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Gawat Kendaraan Bakal Berjubel Pergi Nataru di Tanggal Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa