Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Banyak Ornamen Hijau, Modifikasi Audi RS6 Ini Menyimpan Misteri

Hikmawan M Firdaus - Selasa, 17 Juli 2018 | 11:00 WIB
Audi RS6 hasil modifikasi dari ABT Sportline
abt-sportsline
Audi RS6 hasil modifikasi dari ABT Sportline

GridOto.com - ABT Sportsline, bengkel modifikasi spesialis Audi kembali membuat satu proyek modifikasi.

Modifikasi kali ini menggunakan basis Audi RS6 Avant lawas yang kini tampil futuristis berlabel ABT RS6-E.

Embel-embel 'E' ini seperti ingin menunjukkan misteri lain perihal jantung pacu.

Apakah ini model RS6 pertama bermesin hybrida? Hhmmm sabar ya Sob, karena kita akan bahas dulu eksteriornya.

Seluruh bodi RS6-E ini terlihat diubah lebih agresif. Pertama dari decal kombinasi warna hijau, abu-abu dan hitam yang membuatnya lebih kekinian.

(BACA JUGA: Kabin Kia Sportage Wonder Woman ini Juga Dirombak, Paling Unik Audionya)

Audi RS6 hasil modifikasi dari ABT Sportline
ABT Sportline
Audi RS6 hasil modifikasi dari ABT Sportline

ABT RS6-E ini juga dilengkapi dengan seperangkat body kit custom biar terlihat makin sporty.

Dari depan ada bumper depan lengkap dengan splitter serta canard kecil di sudutnya.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Carscoops,ABT-SPORTLINE

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa