Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kisah Dibalik Perayaan Ferrari Dino Ke-50 dengan Formasi Unik

Ignatius Ferdian - Rabu, 4 Juli 2018 | 21:35 WIB
perayaan Dinos Ferrari
www.autoclassics.com
perayaan Dinos Ferrari

GridOto.com - Sabtu, 30 Juni 2018 merupakan hari di mana ratusan mobil Dino dari Ferrari berkumpul ke museum Ferrari di Maranello.

Lebih dari 150 Dino dan 300 tamu datang merayakan ulang tahun ke-50 dari produksi Dino pertama.

Dino merupakan mobil tahun 1968 buatan Ferrari yang bersejarah dengan salah satu cerita tragis dibelekangnya.

Enzo Ferrari sebagai pencipta menawarkan mobil sport ini dengan harga yang terjangkau dibanding mobil Ferrari lainnya.

(BACA JUGA : Kualifikasi F1 Austria, Bahaya! Ferrari Kembali Kalah Cepat dari Mercedes)

Selain itu Dino adalah nama yang tepat untuk mengingat mendiang putranya.

Putra Enzo Ferrari punya kisah tragis setelah pewaris satu-satunya ini mengalami masalah kesehatan.

Ferrari Dinos
www.autoclassics.com
Ferrari Dinos

Dia dirawat di rumah sakit karena mengalami Duchenne Muscular Dystrophy dan meninggal di Modena 30 juni 1956 dengan usia 24 tahun.

Namun, Dino terbukti memiliki warisan yang akan mengenang sampai sekarang dengan keistimewaan mobil tersebut.

(BACA JUGA : Bocor! Charles Leclerc Gantikan Kimi Raikkonen di Tim F1 Ferrari)

Dengan mesin enam silinder Dino diperkenalkan dan menarik perhatian publik pada tahun 1967 di Turin Motor Show.

Nah, untuk mengenang hal itu maka pada hari sabtu mobil-mobil tua tersebut tiba di depan Museum Maranello dan menuju jalur Fiorano untuk parade dalam formasi.

Berikut ini nih, formasi Dinos yang ada dalam ulang tahun mengenang Ferrari Dino!

Editor : Niko Fiandri

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Suzuki Punya Station Wagon Bergaya Sporty, Seirit Ini Konsumsi Bensinnya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa