Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dahler Suntik Tenaga BMW X1 Bisa Tembus 266 DK!

Hikmawan M Firdaus - Selasa, 3 Juli 2018 | 11:07 WIB
BMW X1 garapan bengkel modifikasi Dahler
Daehler
BMW X1 garapan bengkel modifikasi Dahler

GridOto.com - BMW X1 ini adalah garapan salah satu bengkel modifikasi Swiss, Dahler.

Daripada mengubah tampilan BMW X1, bengkel ini memilih lebih bermain kalem.

Pada eksterior memang tidak nampak banyak ubahan, masih mempertahankan tampilanya yang bersahaja dan gagah.

Hanya bagian pelek diganti menggunakan pelek alloy baru model palang 10 ukuran 20 inci.

Daehler

(BACA JUGA: Poin Kunci BMW Ini Ada di Pelek, Emang Apa Sih Istimewanya?)

Ubahan BMW X1 berfokus pada jantung pacu yang kini diupgrade menjadi lebih bertenaga.

Dahler membuat mesin 2.000 cc mesin bensin mampu menghasilkan tenaga dari 228 dk dan torsi 350 Nm hingga 266 dk dan torsi 420Nm.

Untuk versi 18i dan 20i juga, outputnya telah meningkat dari 138 dk dan 189 dk, ke 156 dk dan 220 dk, masing-masing.

Daehler

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Carscoops,Topspeed.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Tips Beli Honda Jazz Gen 1 dan 2 Bekas, Kaki-kaki Rawan Diserang Penyakit Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa