Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mau Libur Lebaran Ke Ancol, Ini Lokasi Parkirnya

Hendra - Minggu, 10 Juni 2018 | 14:25 WIB
Disediakan  kantong parkir terpusat di Ancol
Kompas.com
Disediakan kantong parkir terpusat di Ancol

GridOto.com- Libur Lebaran, sebagai penduduk Jakarta ada yang berwisata ke Ancol.

Kendala ke lokasi wisata ini yakni soal sarana parkir.

Direktur Utama PT Pembangunan Jaya Ancol C. Paul Tehusijarana mengatakan, saat libur Lebaran pihaknya menerapkan sistem parkir terpusat.

(BACA JUGA : Jasa Marga Pastikan Jembatan Kali Kenteng Aman Dilalui Pemudik)

Pengunjung yang menggunakan kendaraan pribadi akan diarahkan ke lokasi parkir yang tersedia.

Jadi, pada pukul 05.00 pagi sudah tutup untuk kendaraan.

Selanjutnya kendaraan para pengunjung akan diarahkan oleh pihaknya ke arah karnaval.

Dari sana kemudian pengunjung dijemput dengan bus wara wiri.

"Bus wara wiri yang kami sediakan di H+1 sebanyak 85, H+2 dan H+3 sebanyak 101 selama 24 jam, jelasnya.

General Manajer Ancol Taman Impian, Sunarto mengatakan akan mengerahkan minimal 30 petugas berseragam orange untuk membantu para pengujung.

Minimal 30 orang yang  disebar di setiap tempat yang banyak pengunjungnya.

"Selain itu sebanyak 14 mobil derek juga kami siapkan untuk antisipasi,” pungkasnya.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Satu Tahun di Indonesia, Ini Model Helm Terlaris Dari SMK Helmet

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa