Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Silakan Dicatat, Ini Daftar Tarif Tol di Pulau Jawa

Niko Fiandri - Jumat, 8 Juni 2018 | 11:26 WIB
Gerbang Tol Brebes Timur
TribunJateng.com
Gerbang Tol Brebes Timur

GridOto.com - Mudik lebaran paling utama memperhitungkan biaya tol.

Biaya tol menyangkut ketersediaannya di e-money atau uang elektronik.

Kalau tahu tarif tol ke arah kampung halaman, minimal uang di e-money sudah bisa dikira-kira mesti berapa nominalnya.

Berikut daftar tarif tol sepulau Jawa.

(BACA JUGA: Enggak Tahunya, Begini Pelaku Pelemparan Batu ke Mobil dan Bikin Tewas Pengemudi di Jalan Tol Jakarta-Cikampek )

1. Rute Jakarta-Merak

Ruas Tol Jakarta-Tangerang, tarif Tol Tomang IC-Tangerang Rp 7.000

Ruas Tol Tangerang-Merak, tarif Tol Cikupa-Merak Rp 41.000

Ruas Tol JORR, tarif Tol JORR Rp 9.500 Ruas Tol Dalam Kota, tarif Tol Dalam Kota Rp 9.500

2. Rute Jakarta-Ciawi (Lewat JORR)

Editor : Niko Fiandri
Sumber : Kompas.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Motor Listrik Honda CUV e: Masih Perlu Ganti Oli Setiap Kilometer Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa