Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pasang Child Seat Di Jok Penumpang Depan, Ini Syaratnya

Antonio Beniah Hotbonar - Kamis, 31 Mei 2018 | 07:00 WIB
Ilustrasi pemasangan child seat di mobil
Ilustrasi pemasangan child seat di mobil

GridOto.com-Tempat terbaik untuk memasang child seat adalah di bangku baris kedua atau bangku belakang.

"Bagi orang tua yang ingin memasang child seat untuk anaknya di mobil, pastikan jangan pasang di jok depan," buka Dewi Nopiyanti, Mothercare Baby Expert saat diwawancari GridOto.com.

Pasalnya, bila terjadi kecelakaan dan airbag penumpang depan mengembang malah dapat menghantam anak dan child seat yang terpasang.

Hantaman langsung airbag pada anak bisa menyebabkan luka dan bahkan kematian.

Kalau Anda mesti atau terpaksa memasang child seat di jok depan, ada beberapa syarat yang wajib diperhatikan.

(BACA JUGA: Benda Kecil Ini Bisa Bikin Kabin Mazda SKYACTIV Terbaru Lebih Kedap)

Utamanya child seat yang bisa dipasang di jok depan adalah yang menghadap ke depan.

Anda tidak boleh memasang cild seat model hadap belakang di jok depan.

Ketika dipasang, pastikan posisinya sejauh mungkin dari airbag penumpang.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Soal Insentif PPnBM 3 Persen Mobil Hybrid, Nissan Bilang Begini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa