Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha XS650 Street Tracker, Tampil Klasik Dengan Fitur Modern

Adi Wira Bhre Anggono - Jumat, 25 Mei 2018 | 18:30 WIB
Yamaha XS650 street tracker dari Kustom Moto
Kustom Moto/Bikebound.com
Yamaha XS650 street tracker dari Kustom Moto

GridOto.com - Yamaha XS650 merupakan salah satu favorit para builder walaupun biasanya hanya diambil mesinnya saja.

Sebab, Yamaha yang punya julukan “H-D Killer” ini punya tampilan mesin dua silinder yang tak kalah ganteng dengan motor Inggris lansiran jadul.

XS650 sendiri sudah berhasil membuktikan kalau dirinya cocok untuk dijadikan motor custom dalam berbagai bentuk.

Tapi tentu saja gaya street tracker dan brat style selalu menjadi platform yang paling potensial bagi si XS650.

(Baca juga: Gaya Custom ‘Low Budget’ Yamaha XS650 Street Tracker)

Yamaha XS650 street tracker dari Kustom Moto
Kustom Moto/Bikebound.com
Yamaha XS650 street tracker dari Kustom Moto

Salah satunya diperlihatkan pada garapan Kustom Moto, salah satu builder dari Inggris pada sebuah Yamaha XS650 tahun 1978.

Seperti dilansir oleh Bikebound.com, Paul selaku punggawa Kustom Moto sengaja mendatangkan si XS650 dari Amerika Serikat.

Mantan pembalap tersebut ternyata punya cerita tersendiri dalam membangun XS650 besutannya.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Bike Bound

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa