Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Pasang Lever Guard Bonamici di Suzuki GSX-R150

Luthfi Anshori - Rabu, 23 Mei 2018 | 14:14 WIB
Cara Pasang Lever Guard Di Suzuki GSX-R150
Ruslan / GridOto
Cara Pasang Lever Guard Di Suzuki GSX-R150

GridOto.com – Pemasangan lever guard di motor sport, memang bisa bikin terihat mirip motor balap.

Begitu juga kalau dipasang di Suzuki GSX-R150, selain mirip pacuan balap, juga dapat melindungi tuas rem dari risiko tertekan karena senggolan atau ketika terjatuh.

Seperti yang dijual oleh Suzuki Aria Putra, lever guard dengan merek Bonamici Racing ini terbuat dari duralium yang dijamin kekuatannya.

Untuk cara pemasangannya pun cukup mudah hanya perlu menggunakan kunci L ukuran 5.

(BACA JUGA : Bikin Melongo! Hanya 22 dari 97 Bus yang Lolos Jadi Angkutan Lebaran di Terminal Ini)

Gimana cara pasangnya?

Pertama, lepas jalu setang standar pakai kunci L5, dimulai dari yang sebelah kiri.

Lepas Jalu Stang Standar
Ruslan / GridOto
Lepas Jalu Stang Standar

Setelah terlepas, pasang lever guard-nya, sesuaikan posisinya.

Perhatikan jarak antara handgrip dan lever guard sebisa mungkin diberi jarak sekitar 2-3 mm agar handgrip-nya enggak macet atau seret.

Editor : Luthfi Anshori

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Amit Permisi Mbah, Inilah Titik Angker Paling Rawan di Jalan Tol Solo-Ngawi

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa