Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

UTV Anak Bangsa Fin Komodo KD 250 X, Pakai Mesin Sendiri?

Fikri Wahyudi RM - Selasa, 22 Mei 2018 | 14:53 WIB
Fin Komodo KD 250 X
FikriRM
Fin Komodo KD 250 X

GridOto.comFin Komodo merupakan produsen kendaraan berjenis utility vehicle (UTV) yang merupakan produk asli karya anak bangsa.

Tak hanya handal soal pembuatan rangka dan bodi, Fin Komodo juga memproduksi mesin dengan spesifikasi tersendiri. 

(BACA JUGA: Fin Komodo KD 250 X, UTV Tangguh Karya Anak Bangsa)

Mesin yang diproduksi langsung oleh Fin Komodo diberi nama Fin Power.

Mesin Fin Power berkapasitas 250 cc dengan transmisi CVT
FikriRM
Mesin Fin Power berkapasitas 250 cc dengan transmisi CVT

Mesin satu silinder Fin Power tersebut diaplikasikan di line-up Fin Komodo seperti KD 250 X dengan kapasitas 250 cc.

Untuk tenaga maksimal yang dihasilkan mesin Fin Power adalah 14 dk pada 7.000 rpm.

Sedangkan untuk torsi maksimal Fin Power adalah 17,6 Nm pada 5.500 rpm.

Mesin satu silinder Fin Power
Mesin satu silinder Fin Power

Tenaga dan torsi tersebut disalurkan ke roda belakang menggunakan transmisi CVT.

Editor : Trybowo Laksono

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Begini Cara Melepas Ban Serep Innova Zenix, Kuncinya Ada di Balik Karpet Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa