Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Keren! Anak Magang Bikin Modifikasi Simpel VW Golf GTI

Hikmawan M Firdaus - Jumat, 11 Mei 2018 | 09:05 WIB
VW Golf GTI Next Level
motor1
VW Golf GTI Next Level

GridOto.comVolkswagen (VW) telah membuat sebuah proyek modifikasi yang disiapkan untuk perhelatan Wörthersee Treffen di Austria tahun ini.

Namun ada yang berbeda, proyek ini tidaklah ditangani divisi motorsport VW melainkan hasil kreasi anak magang Volkswagen dari Wolfsburg dan Zwickau. 

Dilansir dari laman Motor1.com, mereka membuat sebuah modifikasi berbasis pada Volkswagen Golf yang mereka sebut VW Golf GTI Next Level.

Tampilan VW Golf GTI Next Level
motor1

Dari tampilan luar, Golf GTI Next Level ini jadi makin sporty berkat kelir putih yang dipadukan dengan decal hitam.

Decal garis tegas tersebut terlihat makin sporty dipadukan dengan garnish merah yang tipis.

(BACA JUGA: Kecil-Kecil Cabe Rawit VW Golf Mk1 Tembus 1.300 DK, Simak Videonya!)

Tak hanya itu, Golf GTI ini juga dilengkapi dengan body kit mulai dari depan ada spoiler dan garnish merah di sekitar headlamp.

Tampilan pelek VW Golf GTI Next Level
motor1
Tampilan pelek VW Golf GTI Next Level

Pada bagian samping ada decal ekstra dan side skirts yang juga dihiasi dengan decal merah.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Motor1.com,Topgear

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ban Mobil Bocor Samping Sudah Enggak Bisa Ditambal, Ini Alasannya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa