Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Besok Mulai Lo, Ini Dia Jadwal Lengkap MotoGP Spanyol 2018

Rezki Alif Pambudi - Kamis, 3 Mei 2018 | 15:08 WIB
MotoGP Spanyol
redbull.com
MotoGP Spanyol

GridOto.com - Akhir pekan ini (4-6 Mei 2018) adalah seri keempat gelaran MotoGP 2018.

Balapan kali ini akan dilangsungkan di Sirkuit Jerez, Spanyol.

Sirkuit ini sudah sejak 1987 jadi tuan rumah MotoGP.

Saat ini Andrea Dovizioso (Ducati) memimpin klasemen dengan 46 poin diikuti Marc Marquez dengan selisih satu poin saja.

(BACA JUGA:KTM Resmi Umumkan Pembalap MotoGP Musim Depan, Bukan Johann Zarco)

Maverick Vinales yang mulai bisa menemukan ritmenya bertengger di posisi ke-3 klasemen dengan 41 poin.

Rekan Vinales, Valentino Rossi, berada di posisi ke-7 dengan 29 poin.

Valentino Rossi adalah rajanya Sirkuit Jerez dengan total sembilan kemenangan di semua kelas.

The Doctor datang ke Spanyol dengan kepercayaan diri tinggi.

(BACA JUGA:Valentino Rossi Ungkap Sosok yang Mengajarinya Trik Balapan)

Editor : Hendra
Sumber : Motogp.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Pemerintah Gerah, Bantah Kabar Rencana Proyek Tol Puncak Bogor Batal Dibangun

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa